Cara Membaca Dengan Cepat

1. Berhenti Membaca Dengan Diri Sendiri

Beberapa orang “membaca tanpa suara” atau tanpa membaca sambil berbicara pelan seolah sedang mengucapkan kata-kata yang dibacanya. Untuk cara ini, Kamu memang membantu pembaca mengingat konsep, tetapi justru menjadi penghalang utama dalam membaca cepat. Berikut beberapa cara untuk sebisa mungkin menekan kebiasaan ini :

  1. Kunyah permen karet atau bersenandung saat membaca. Cara ini akan mengalihkan mulut yang digunakan saat membaca tanpa suara.
  2. Jika bibir Kamu bergerak saat membaca, segera tempelkan jari di bibir tersebut.

Dengan cara ini, kamu akan terbiasa dengan untuk tidak membaca sambil berbicara dan kamu biasa lakukan setiap saat kamu membaca, sehingga hasil dari usaha akan lebih maksimal.


2. Berhenti membacakan diri sendiri

Saat membaca, mata akan seolah cenderung kembali menyusuri kata sebelumnya. Gerakan mata akan terasa singkat dan ini sering kali tidak memengaruhi pemahaman kita terhadap teks dan cobalah untuk gunakan kartu kecil untuk menutupi kata tepat setelah Kamu membacanya, tetapi usahakan agar kebiasaan ini tidak sampai menjadi kebiasaan.

Cara kedua yaitu ”Membaca mundur”. Ini dilakukan ketika Kamu gagal menangkap suatu gagasan. Jika mata melompat mundur beberapa kata atau baris, maka kamu perlu membaca lebih lambat dari biasanya.


3. Memahami Gerakan Mata

Membaca akan membuat mata Kamu akan terus bergerak dan terkadang berhenti di beberapa kata atau melewatkannya. Kamu biasanya membaca saat mata berhenti. Jika mampu untuk membatasi gerakan mata setiap membaca satu baris, kecepatan dalam membaca akan meningkat. Namun, hati-hati, penelitian menunjukkan batas jangkauan mata dalam sekali pandang. Berikut Caranya :

  1. Anda mampu membaca delapan huruf di sebelah kanan mata, tetapi hanya 4 huruf di sebelah kiri. Atau, singkatnya, 2 atau 3 kata sekali baca.
  2. Anda bisa menangkap huruf yang terletak 9-15 spasi di sebelah kanan mata, tetapi sulit membacanya jelas-jelas.
  3. Pada umumnya pembaca tidak memperhatikan kata-kata di baris lain. Akan sangat sulit berlatih melewatkan baris, sembari memahami isinya.


4. Latih mata untuk membatasi gerakan.

Otak terbiasa dengan arah pergerakan mata kita berdasarkan pada seberapa panjang atau seberapa kenal Anda dengan kata-kata selanjutnya. Dengan begitu, Kamu bisa membaca lebih cepat jika melatih mata untuk bergerak menjelajah bagian-bagian tertentu pada sebuah halaman. Cobalah latihan sebagai berikut:

  1. Stabilo atau garis bawah di awal kalimat dan di akhir kalimat pada suatu paragraf.
  2. Lalu baca kata yang di mulai dari awal kalimat sampai akhir kalimat dan pastikan kalian membaca tidak membaca perkalimat, melainkan membaca per baris.
  3. Setelah terbiasa melakukannya, Kamu akan merasakan hasilnya.


5. Menentukan kecepatan membaca di atas tingkat normal dalam memahami saat membaca

Banyak program mengklaim mampu meningkatkan kecepatan membaca dengan melatih terlebih dahulu refleks diri Kalian dan mempraktikkannya hingga membiasakan otak dalam melatih refleks. Banyak Cara yang ditawarkan yang memang belum sepenuhnya diteliti. kecepatan membaca Kamu terhadap teks memang meningkat, tetapi bisa jadi Kamu tidak dapat memahami terhadap teks yang Kamu baca. Jika bisa kamu mengidamkan kecepatan baca yang luar biasa, dan “mungkin “ akan memahami lebih banyak setelah berlatih beberapa hari ikutilah langkah-langkah sebagai berikut:

  1. Telusuri teks dengan pensil atau pulpen dengan kecepatan satu detik per baris. Ucapkan "sa-tu" dengan suara tenang sementara Anda menggerakkan pensil dan atur waktunya agar Anda mencapai akhir baris bersamaan dengan Anda selesai mengucapkan kata itu.
  2. Cobalah membaca secepat gerakan pensil tadi dalam waktu dua menit. Sekalipun Anda tak mampu memahami apa pun, tetaplah berfokus pada teks dan pertahankan gerakan mata Anda selama dua menit tersebut.
  3. Beristirahatlah barang semenit, lalu bacalah lebih cepat. Selama 3 menit bacalah secepat gerakan pensil menyusuri “dua” baris dalam waktu sedetik.